visi-misi

VISI

TERWUJUDNYA SEKOLAH YANG RELIGIUS, INOVATIF, BERWAWASAN ALAM BERLANDASAN AL QURAN DAN AS SUNNAH



MISI

Sesuai dengan visi di atas maka sekolah mempunyai tugas-tugas yang harus dilaksanakan sebagai misi di sekolah, yaitu:
1. Menjadikan Al Quran dan As Sunnah sebagai landasan dalam segala kegiatan pendidikan.
2. Menjaga, memelihara dan mengembangkan syi'ar Islam.
3. Mengembangkan ilmu pengetahuan dan teknologi.
4. Membiasakan sikap mandiri, hidup sehat, berani dan percaya diri serta terampil dalam mengaji, berbahasa Arab dan Inggris.
5. Mengembangkan suasana belajar yang menyenangkan dengan lingkungan yang nyaman dan asri, serta peduli alam lingkungan.
6. Menjalankan sistem manajemen sekolah yang profesional, amanah dan akuntable.
7. Menyelenggarakan kerja sama dan menjalin hubungan kemitraan strategis dengan pihak terkait.

SDIT AL MUMTAZ